10 Apr 2013

Web developer merupakan seorang yang membuat atau menciptakan aplikasi berbasis web menggunakan bahasa pemrograman. Web developer, pada dasarnya membuat hal terjadi pada sebuah website, seperti system manajemen webnya, sebagai penghubung dari semua sumber daya yang  akan digunakan pada sebuah website, contohnya pemanggilan database, membuat halaman website yang dinamais, dan mengatur cara pengunjung untuk berinteraksi.

Seorang web developer harus menguasai bahasa pemrograman , berikut ini adalah aplikasi yang harus dipahami seorang web developer:
-         
  •       Client-slide: JavaScript
  •       Server side: ASP, ASP,NET,Java,Perl,PHP,Python,Ruby,dsb
  •       Database:MySQL,Oracle,dsb

Web developer pada umumnya mengesampingkan tampilan biasanya tampilan itu akan dibuat oleh web designer.

seorang web developer biasanya kerja di sebuah perusahaan atau instansi. bertugas untuk mengembangkan web dari perusahaan tersebut.

0 comments: